Pages

Tuesday, November 23, 2010

PPC (Pay Per Click)

0 comments
 
PPC (Pay Per Click)
PPC atau pay per click adalah program yang mengharuskan anda memiliki website atau blog. Untuk dapat menjalankan program PPC anda harus mendaftar sebagai publisher pada situs PPC. Selanjutnya anda akan diberikan sebuah kode html untuk anda tempatkan di situs atau blog anda. Kode html tersebut akan tampil sebagai iklan (ads) di situs atau blog anda. Setiap ada klik yang terjadi pada iklan tersebut maka anda akan mendapat komisi. Bagaimana ini bisa terjadi? Jadi, situs PPC pada dasarnya merupakan situs penyedia layanan iklan. Di situs mereka ada pihak lain yang kita sebut sebagai “advertiser” yang ingin mengiklankan website (produk) mereka dengan membayar untuk setiap klik yang diperoleh. Nah lalu situs PPC memasang iklan yang berisi link yang menuju ke situs si advertiser di website kita (publisher). Besar komisi biasanya adalah beberapa persen dari harga per klik yang advertiser bayarkan ke stus PPC. Contoh iklan PPC yang tampil di blog adalah seperti pada screen shoot yang dikelilingi dengan garis kuning berikut:
Iklan PPC

Pembayaran komisi biasanya via ceck atau western union. Untuk PPC lokal kebanyakan menggunakan transfer rekening bank. Yang perlu anda ketahui adalah telah banyak publisher Indonesia yang sudah menghasilkan income puluhan juta hanya dari menjadi publisher PPC. Jadi, ini merupakan salah satu peluang yang patut anda pelajari. Sebuah aturan main PPC yang diterapkan oleh semua situs penyedia PPC yang jangan pernah anda langgar yaitu anda dilarang “Mengklik iklan di situs anda sendiri” atau mneyuruh orang lain untuk mengkiknya. Jika anda melakukannya maka situs PPC akan mengetahui, dan jika itu terjadi maka akan menyebabkan akun anda dibanned (dipecat) dan komisi anda tidak akan dibayarkan. TIPS: Jalankanlah PPC dengan jujur, biar hasilnya barokah  Beberapa situs PPC yang dapat anda ikuti:
  •  Google.Com/adsense
  • Bidvertiser.Com
  • AdsenseCamp.Com
  • PpcIndo.com Kumpulblogger.com
  • Kliksaya.com

Leave a Reply